Langkah pertama dalam melakukan tolakan pada lompat kangkang adalah

Langkah pertama dalam melakukan tolakan pada lompat kangkang adalah

KLlK>> LIHAT KUNCI JAWABAN

 

 

✅ Jawaban Terverifikasi Ahli

Penyeleseian

Langkah pertama dalam melakukan tolakan pada lompat kangkang adalah dengan berdiri tegak menghadap peti lompat lalu berlari dengan cepat ke arah peti lompat

 

Pembahasan

Lompat kangkang merupakan gerakan ketangkasan yang dilakukan menggunakan alat. Adapun alat bantu yang biasa digunakan dalam loncat kangkang adalah peti lompat atau kuda-kuda lompat dan matras.

Baca Juga:  Jelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi berdirinya daulah abbasiyah

 

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), lompat kangkang adalah aktivitas melompat yang dilakukan dengan menggunakan kedua kaki yang terbuka lebar.

 

Sementara itu, menurut Merriam Webster, straddle vault adalah aktivitas senam yang dilakukan dengan melewati sebuah benda, posisinya duduk namun kedua kaki terbentang lebar. Biasanya, loncat kangkang akan melompati sebuah peti.

Baca Juga:  Sebutkan dan jelaskan prinsip penalaran yang dapat membuat sesat pikir?

 

Tinggi peti loncat untuk putra adalah 136 sentimeter. Sementara peti lompat untuk putri mempunyai ukuran dengan tinggi 104 cm, panjang 120 cm, dan lebar bagian bawah 84 cm sedangkan lebar bagian atas adalah 41,5 cm.

 

Langkah-langkah melakukan lompat kangkang:

  1. Posisi awal lompat kangkang adalah dengan berdiri tegak menghadap peti lompat atau teman yang membungkuk.
  2. Berlari ke arah peti lompat atau teman yang membungkuk.
  3. Tepat satu langkah sebelum peti lompat, tolakkan kaki kiri ke depan atas, bersamaan dengan menumpukan menumpukan kedua telapak tangan di atas peti lompat, dengan siku sedikit ditekuk.
  4. Ketika tangan menyentuh bagian atas peti lompat atau punggung teman yang membungkuk, kangkangkan kedua kaki selebar mungkin ke samping.
  5. Usai melewati peti loncat atau punggung teman yang membungkuk, kedua kaki dirapatkan kembali sebelum penurunan.
  6. Pendaratan dilakukan dengan urutan ujung kaki, lalu seluruh kaki, lutut ditekuk, panggul dibungkukkan, dan berdiri tegak.
Baca Juga:  Apa saja benda di sekitarmu yang menggunakan prinsip yang hampir sama dengan termos