Membuat kerangka atau bagan untuk sebuah acara perdebatan merupakan tugas dari moderator

Membuat kerangka atau bagan untuk sebuah acara perdebatan merupakan tugas dari

Membuat kerangka atau bagan untuk sebuah acara perdebatan merupakan tugas dari

✅ Jawaban Terverifikasi Ahli

KLIK> LIHAT KUNCI JAWABAN

 

 

Jawaban

Membuat kerangka atau bagan untuk sebuah acara perdebatan merupakan tugas dari moderator.

 

Penjelasan

Kerangka debat terdiri dari tiga struktur, yaitu pengantar, argumen, simpulan. Pihak-pihak yang terlibat di dalam debat, yaitu:

  • Tim debat yang terdiri dari tim afirmatif dan tim negatif atau oposisi.
  • Panelis adalah peserta diskusi yang ikut serta dalam suatu diskusi panel.
  • Lawan debat adalah pihak yang bertugas untuk mendukung mosi yang ada pada suatu perdebatan atau menentang penyataan tim afirmasi dengan kata lain tidak setuju dengan mosi yang ada.
  • Moderator adalah pemandu atau orang yang memimpin jalannya debat, mulai dari pembukaan, argumen, bahkan simpulan dan penutupan.
  • Narasumber adalah orang yang memberi (mengetahui secara jelas atau menjadi sumber) informasi.
Baca Juga:  Tentukan selisih luas wilayah paling luas dan paling kecil