Masa perkembangan manusia ketika fungsi organ tubuh mulai menurun disebut

Masa perkembangan manusia ketika fungsi organ tubuh mulai menurun disebut

Masa perkembangan manusia ketika fungsi organ tubuh mulai menurun disebut

 

✅ Jawaban Terverifikasi Ahli

KLIK> LIHAT KUNCI JAWABAN

 

Jawaban

Masa perkembangan manusia ketika fungsi organ tubuh mulai menurun disebut masa lanjut usia

 

Pembahasan

Manusia merupakan salah satu makhluk hidup yang mengalami perkembangan. Perkembangan pada manusia terdiri dari 5 tahap yaitu bayi, anak-anak, pubertas, dewasa, dan lanjut usia. Masa ketika manusia mulai mengalami penurunan fungsi organ tubuh adalah masa lanjut usia.

Baca Juga:  Jelaskan peristiwa tekanan yang terjadi pada saat jantung memompa darah ke seluruh tubuh

Ciri-ciri manula sebagai berikut.

  • Penurunan fungsi organ-organ tubuh, misalnya berkurangnya pendengaran.
  • Gerakan menjadi lambat karena persendian kaku dan tulang keropos (osteoporosis).
  • Tubuh cepat letih dan daya tahan tubuh terhadap penyakit menurun.
  • Pada wanita mengalami menopause, tahapan pertumbuhan dan perkembangan manusia ini ditandai dengan berhebentinya haid karena organ reproduksi tidak mampu menghasilkan ovum yang matang.
Baca Juga:  Edo mempunyai akuarium berbentuk kubus dengan panjang rusuknya 120cm.jika edo hanya ingin mengisi air setengahnya saja.berapa volume air yang harus dimasukkanya

 

Fase perkembangan menurut Santrock dan Yussen sebagai berikut:

  1. Fase pranatal adalah tahap dalam kandungan, waktu antara masa pembuahan sampai dengan masa kelahiran. Pada tahap ini terjadi berkembangnya satu sel menjadi satu organisme yang lengkap dengan otak dan kemampuan berperilaku yang dihasilkan dalam waktu kurang lebih 9 bulan.
  2. Fase bayi adalah fase sejak masa kelahiran sampai 18 atau 24 bulan. Pada fase ini banyak kegiatan psikologi dimulai seperti bahasa, sosialisasi.
  3. Fase kanak-kanak adalah fase perkembangan sejak lahir masa bayi sampai 5 atau 6 tahun, disebut juga dengan masa pra sekolah.
  4. Fase remaja atau dewasa adalah masa transisi dari kanak-kanak menuju dewasa awal, kira-kira pada umur 11 sampai 12 tahun dan berakhir di umur 18 sampai 22 tahun. Ciri-ciri remaja antara lain: Pertumbuhan tinggi tubuh mengalami peningkatan, Organ reproduksi sudah dimulai.
  5. Fase manula (lanjut usia) adalah masa setelah melewati usia 50 tahun. Pada masa ini merupakan masa akhir dari perkembangan seorang manusia.
Baca Juga:  Batik yang bermotif benda mati berupa