Sederet Hari Besar Nasional Dan Internasional Desember 2024, Simak Daftarnya!
Kalender Desember 2024 (Foto: Istimewa/Dok. Kemenag) Daftar Isi Hari Besar Nasional dan Internasional Desember 2024 2. Daftar Hari Internasional Desember 2024 Kalender Desember 2024 Palembang – Desember menjadi penghujung tahun sebelum menyambut 2025. Sederet hari besar nasional dan internasional Desember 2024 dirayakan setiap tahunnya. Hari besar merupakan perayaan tahunan yang dirayakan secara nasional maupun internasional.